MAHKOTA DARI TUHÀN 👑👑👑👑 Yakobus 1:12Berbahagialah orang yang bertahan dalam pencobaan, sebab apabila ia sudah tahan uji, ia akan menerima mahkota kehidupan yang dijanjikan Allah kepada barangsiapa yang mengasihi Dia.👑 Orang yang tidak terima mahkota kehidupan, tidak akan memiliki kehidupan. Untuk hidup kekal bersama Tuhan Yesus di sorga, harus memiliki “Mahkota Kehidupan.”👑 Mahkota kehidupan iniLanjutkan membaca
Arsip Kategori: kotbah
PERILAKU YESUS YANG HARUS KITA TIRU
Markus 10:45 Karena Anak Manusia juga datang bukan untuk dilayani, melainkan untuk melayani dan untuk memberikan nyawaNYA menjadi tebusan bagi banyak orang. Dalam beberapa renungan kemarin saya membahas bahwa setiap kita mungkin adalah pertolongan pertama bagi dunia ini. Ya, dan saya percaya ayat renungan kita hari ini adalah sesuatu yang perlu kita renungkan dari perilakuLanjutkan membaca “PERILAKU YESUS YANG HARUS KITA TIRU”
berjuanglah terus sampai sakit itu berhenti 2 Timotius 4:7 Aku telah mengakhiri pertandingan yang baik, aku telah mencapai garis akhir dan aku telah memelihara iman.Hidup adalah sebuah perjuangan, untuk menjalaninya butuh pengorbanan dan kesungguhan hati agar kita bisa memenangkan segala pergumulan yang terjadi dalam hidup ini.Ibrani 12:2 Marilah kita melakukannya dengan mata yang tertuju kepadaLanjutkan membaca
ukan berkatnya yang terlalu sedikit Ibrani 13:5 Janganlah kamu menjadi hamba uang dan cukupkanlah dirimu dengan apa yang ada padamu. Karena Allah telah berfirman: “Aku sekali-kali tidak akan membiarkan engkau dan Aku sekali-kali tidak akan meninggalkan engkau.” Keserakahan membentuk rasa tidak puas, sebanyak apapun uang yang dimilikinya selalu terasa kurang, orang yang demikian hidupnya pasti menderitaLanjutkan membaca
Masa muda itu hanya sebentar Mazmur 90:10 Masa hidup kami tujuh puluh tahun dan jika kami kuat, delapan puluh tahun, dan kebanggaannya adalah kesukaran dan penderitaan; sebab berlalunya buru-buru, dan kami melayang lenyap. Waktu begitu cepat berlalu, rasanya baru kemarin kita melewati semuanya, tahu tahu sekarang kita sudah menjadi tua, kami bersyukur sebab tatkala muda kamiLanjutkan membaca
Jangan pernah mengharapkan tuaian jika tidak pernah menabur Pengkhotbah 11:6Taburkanlah benihmu pagi-pagi hari, dan janganlah memberi istirahat kepada tanganmu pada petang hari, karena engkau tidak mengetahui apakah ini atau itu yang akan berhasil, atau kedua-duanya sama baik.❇️ Ketika kita dipimpin oleh Tangan Yang Kuat maka hal-hal yang nampak mustahil menjadi mungkin tapi bukan berarti kitaLanjutkan membaca
Mencintai & Merindukan Rumah Tuhan
Mencintai dan Merindukan Rumah Tuhan oleh : Hendra Rey TUHAN, aku cinta pada rumah kediaman-Mu dan pada tempat kemuliaan-Mu bersemayam. Mazmur 26:8 Satu hal telah kuminta kepada TUHAN, itulah yang kuingini: diam di rumah TUHAN seumur hidupku, menyaksikan kemurahan TUHAN dan menikmati bait-Nya. Mamur 27:4 Tahun lalu, ketika pandemic baru 3-4 bulan, beberapa kali ketemu jemaatLanjutkan membaca “Mencintai & Merindukan Rumah Tuhan”
JIKA SI MULUT DAN SI LIDAH DAPAT MENGUTARAKAN ISI HATI
Amsal 21:23 Siapa memelihara mulut dan lidahnya, memelihara diri dari pada kesukaran. Perkenalkan nama kami adalah MULUT dan LIDAH. Ya, Anda pasti mengenal kami. Semua orang di dunia memiliki kami sejak mereka lahir ke dunia, tetapi banyak di antara mereka yang tidak tahu bagaimana cara menggunakan kami dengan baik dan benar. (Baca juga: SAAT KITALanjutkan membaca “JIKA SI MULUT DAN SI LIDAH DAPAT MENGUTARAKAN ISI HATI”
Tampilnya Pengejek-pengejek di Akhir Zaman Matius 12:36 “Tetapi Aku berkata kepadamu. Setiap kata sia-sia yang diucapkan orang harus dipertanggungjawabkan pada hari penghakiman. Karena menurut ucapanmu engkau akan dibenarkan, dan menurut ucapanmu pula engkau akan dihukum.”❇️ Salah satu efek lidah tak bertulang adalah tak terbatasnya kata-kata yang diucapkan, walau demikian jangan sampai kita lupa bahwa dalam sebuahLanjutkan membaca
Bertambah tua bukanlah berarti kehilangan masa muda 2 Korintus 4:16 Sebab itu kami tidak tawar hati, tetapi meskipun manusia lahiriah kami semakin merosot, namun manusia batiniah kami dibaharui dari sehari ke sehari.Kita tidak bisa menyembunyikan kenyataan bahwa setiap hari usia pasti bertambah, tanpa sadar tahu tahu tualah kita!, dan ada orang yang menyesali masa mudanyaLanjutkan membaca
SAAT KITA RAGU, TUHAN AKAN KEMBALI MEYAKINKAN KITA
2 Tesalonika 3:3 Tetapi Tuhan adalah setia. Ia akan menguatkan hatimu dan memelihara kamu terhadap yang jahat. Anggaplah ada seorang salesman menelpon Anda dan mengatakan Anda telah memenangkan sebuah undian senilai 100 juta rupiah. Mungkin respons Anda pertama kali adalah tidak percaya dan ingin buru-buru menutup telepon itu, karena Anda berpikir hal itu hanya modusLanjutkan membaca “SAAT KITA RAGU, TUHAN AKAN KEMBALI MEYAKINKAN KITA”
BERHENTI MENDENGARKAN SUARA GOLIAT YANG MENGINTIMIDASI
Wahyu 12:10 Dan aku mendengar suara yang nyaring di sorga berkata: “Sekarang telah tiba keselamatan dan kuasa dan pemerintahan Allah kita, dan kekuasaan Dia yang diurapi-Nya, karena telah dilemparkan ke bawah pendakwa saudara-saudara kita, yang mendakwa mereka siang dan malam di hadapan Allah kita.” Seperti kita ketahui bahwa kuasa si pendakwa sudah dilucuti, kini siLanjutkan membaca “BERHENTI MENDENGARKAN SUARA GOLIAT YANG MENGINTIMIDASI”
